Saturday, January 13, 2007

#273 - My Year-End Vacation (PART 3: Surabaya (2))

ENGLISH

Previously on
My Year-End Vacation (PART 2: Surabaya (1)), Zilko and fam finally arrived at Surabaya and stayed at JW. Marriott Hotel. After spending 2 days in Surabaya and having New Year Eve Party, they were ready to go on day 5.

Day 5 (Monday, 1st January 2007)


We got up at around 9.30 AM in the morning, and just like the previous day, my brother and I had breakfast at the hotel. The breakfast room was different, this day, they moved it to the Ballroom at the Mezzanine Level. After having breakfast, my mum and her friends from Semarang went to Pakuwon Supermal first, and my dad, my brother, and I would leave later.

At around 11 AM, we left our hotel and went to Supermal Pakuwon. Well, it was pretty far, a lil' out from the city of Surabaya. There, we just walked around the mall, and at around 1.30 PM, we decided to have lunch at Qua-Li Surabaya. Well, we had to wait for 30 minutes since it was full at that time. Why did we decide to have lunch at Qua-Li?? Well, it was because of the new menus!! As far as I notice, in Qua-Li Yogyakarta, there haven't been any new menus (well, or "had" not beed any new menus before, I dunno about right now... :D). Well, we tried almost all new menus... :D. Hmm, objectively, most of them are all tasty, especially if you like spicy foods, but my most fave one was Thai Sauce Chicken.

Well, then, since my parents' friends had to go back to Semarang catching the 4 PM flight from Juanda Airport, Surabaya, so we were splitted there. They cought a taxi to go to Bandara, and we drove 2 cars back to Surabaya. Otw, we returned one car which we borrowed. Right after that, we went to my dad's another sister (or my aunt and uncle's house). There, we also met my dad's another sister (or my another aunt) and her husband (or my another uncle), my cousins, one of my cousin's boyfriend, my cousin in law, and my nephews... :D Well, just like all family reunion, we just talked, talked, and talked (we also ate at Kwee-Tiauw Apeng, it was tasty!! :D). That evening, we had dinner at a seafood restaurant around Mayjend Sungkono called "Layar". It was delicious... :D Then, after having a chat, we went back to our hotel

Day 6 (Tuesday, 2nd January 2007)


We got up at 9 AM in the morning, and after my brother and I had breakfast, we checked out. Then, we went to my dad's sister house again, and just as we had planned before, we went to my grandparents' cemetery. Just like all we used to do when we visited my grandparents' cemeetry, we first bought flowers at the flower-stall near the cemetery, where my grandpa liked to buy (well, my grandma died first, 9 years before I was born). Then, we prayed there....

After that, we returned back. After saying bye bye to my aunt, we went to Supermal Pakuwon one more time to buy gifts (donuts) for some of my parents' friends at Yogyakarta. After that, we entered the Surabaya - Malang Highway, heading south, and checked out at Waru Toll-Gate (the highway was still on operation, except at the part where the hot-mud really screwed).

So, at 12 PM, we left the city of Surabaya. Just like usual, Surabaya - Mojokerto Road was pretty crowded. So many trucks, buses, and cars passing. But it was relatively normal. At 2.15 PM, we arrived at the town Nganjuk, and had lunch (again) at Nirwana Restaurant. Learning from my previous experience, I didn't order fried chicken, he3... :D Then, at 3 PM we continued our trip. The traffic was normal actually even at some parts it was frustating since there were some snail-moving trucks in front of me and I couldn't overtake them since it was forbidden (the line was straight). I was so pissed when one car overtook me and truck in front of me when it was not allowed to and I needed to stay behind the damn truck. But several minutes later, the justice was served, that car driver got busted by a police, wakakakakaka.... .

Well, at 5 PM we arrived at the town of Sragen (around 35kms from Solo) and I made a target to arrive at 7 PM at Yogyakarta since it seemed to be possible (I wanted to watch
TARA, since I hadn't watched that week episode yet... :D). I thought I would easily make it since Solo - Yogya is 65 km, so 65 km + 35 km = 100 km. Well, if I drove constantly at 60km/hr, I would arrive at 6.40 PM). But then I thought: "Solo is a big city, I won't drive more than 60 km/hr in average inside Solo", well then, I really rushed... :D I drove around 100 km/hr when it was possible, well, it was quite vicious actually since it was dusk and there were many trucks, buses, and slow cars, plus Sragen - Solo Road was not that wide. Well, just like what I expected, in Solo, we couldn't move that fast, in fact, probably we went an extra 20 km / 30 km from what I thought (I didn't consider the 'inside city' roads, it was pretty confusing). But then, luckily we arrived at Yogyakarta on time, at 7 PM.... :D

Well, that's all My Year-End Vacation Story.... :)

::: The City of Surabaya, taken from my room at my hotel (8th level)

::: Inside Pakuwon Supermal

::: Kwee Tiauw Apeng

BAHASA INDONESIA

Cerita Sebelumnya pada
My Year-End Vacation (PART 2: Surabaya (1)), Zilko dan keluarga akhirnya sampai di Surabaya dan nginap di Hotel JW. Marriott. Habis menghabiskan waktu 2 hari di Surabaya dan mengikuti pesta Malam Tahun Baru, mereka siap untuk jalan-jalan di hari 5.

Hari 5 (Senin, 1 Januari 2007)


Kita bangun sekitar jam 9.30 pagi, dan seperti hari sebelumnya, adikku sama aku yang makan pagi di hotel. Ruangan makan paginya beda dari hari sebelumnya, hari ini, mereka memindahkannya ke Ball Room di Lantai Mezzanine. Habis makan pagi, mamaku sama temennya berangkat duluan ke Supermal Pakuwon, sementara papaku, adikku, dan aku nyusul kemudian.

Sekitar jam 11 pagi, kita meninggalkan hotel dan pergi ke Supermal Pakuwon. Hmm, lumayan jauh tuh, agak di luar Kota Surabaya-nya. Disana, kita ya cuma jalan-jalan di dalem mall gitu, dan sekitar jam 1.30 PM, kita memutuskan untuk makan siang di Qua-Li Surabaya. Hmm, kita harus menunggu 30 menit loh, soale kan lagi penuh. Kenapa koq kita memutuskan untuk makan di Qua-Li?? Ya soale kan ada menu baru!! Sejauh yang aku tahu, di Qua-Li Yogyakarta, masih belum ada menu baru (atau paling ga sampe saat itu blom ada menu baru, klo sekarang aku sih gatau... :D). Kita hampir mencoba semua menu barunya loh... :D Hmm, objektif nih ya, kebanyakan dari menu baru itu enak loh, terutama kalo pada suka masakan yang pedes, tapi yang paling aku suka adalah Ayam Saos Thailand.

Trus, karena temennya ortuku yang dari Semarang harus balik ke Semarang naik pesawat jam 4 sore dari Bandara Juanda, Surabata, jadi kita berpisah disana. Mereka naik taksi menuju bandara, dan kita nyetir 2 mobil ke arah Surabaya. Di perkalanan, kita mengembalikan mobil yang kita pinjem. Habis itu, kita langsung pergi ke tempat saudaranya papaku (atau rumah om dan tante saya (aku manggilnya ga "Om" sama "Tante" sih... :D)). Disana ternyata kita juga ketemu saudaranya papaku yang lain (tante saya yang lain) dan suaminya (atau om saya yang lain), sepupu-sepupuku, pacarnya salah satu sepupuku, sepupu iparku (ada ga ya istilah ini?? :D), dan ponakan-ponakan saya... :D Hmm, seperti reuni keluarga yang lain, kita ya ngobrol-ngobrol. (hmm, kita juga makan di Kwee-Tiauw Apeng, enak loh!! :D) Malamnya, kita makan malam di sebuah restoran seafood di deketnya Mayjend Sungkono yang namanya "Layar". Enak juga loh... :D Trus, habis ngobrol2, kita balik ke hotel deh.

Hari 6 (Selasa, 2 Januari 2007)


Kita bangun jam 9 pagi, dan habis aku dan adikku sarapan, kita check out dari hotel. Trus, kita pergi ke rumah tante saya lagi, dan seperti yang udah direncanakan, kita pergi ke kuburannya engkong-oma saya. Seperti yang biasa dilakukan ketika kita mengunjungi kuburan engkong-oma saya, kita pertamanya beli bunga di warung bunga deketnya kuburan, dimana engkongku dulu sering beli (jadi omaku tuh meninggal duluan, 9 tahun sebelum aku lahir). Trus kita berdoa....

Habis itu, kita balik lagi. Habis mengucapkan da da ke tante saya, kita pergi ke Supermal Pakuwon sekali lagi untuk beli oleh2 (donat) untuk beberapa temennya ortuku di Yogyakarta. Habis itu, kita memasuki jalan tol Surabaya - Malang, menuju selatan, dan keluar di Gerbang Tol Waru (jalan tolnya masih beroperasi koq, kecuali di bagian dimana lumpur panas merusak).

jadi, jam 12 siang kita meninggalkan Kota Surabaya. Seperti biasanya, jalanan Surabaya - Mojokerto tuh lumayan rame. Ada banyak truk, bus, dan mobil. Tapi relatif normal sih. Jam 2.15 sore kita sampai di kota Nganjuk, dan makan siang (lagi) di Restoran Nirwana. Belajar dari pengalama sebelumnya, aku nggak pesen ayam goreng, he3... :D Trus, jam 3 sore kita melanjutkan perjalanan. Lalulintasnya normal walau pada beberapa bagian lumayan menyebalkan juga soale ada truk yang lambaaaat banget di depan saya dan gabisa saya salip soale kan lagi ga boleh nyalip (garisnya lurus). Aku sebel banget waktu ada mobil yang nyalip aku dan truk di depanku padahal lagi ga boleh nyalip dan aku ya cuma bisa bertahan di belakang truknya. Tapi beberapa menit kemudian keadilan ditegakkan. Pengemudi mobil itu ditangkep polisi, wakakakakaka.... .

Jam 5 sore, kita dah sampe di Kota Sragen (sekitar 35 km dari Solo) dan aku bikin target untuk sampe jam 7 malem di Yogyakarta soale itu adalah suatu hal yang memang mungkin (aku kan mau nonton
TARA, soale aku blom nonton episode waktu minggu itu... :D). Aku kira aku bakal gampang tuh untuk mencapai target, soale kan Solo - Yogya tuh sekitar 65 km, jadi 65 km + 35 km = 100 km, nah kalo aku konstan nyetir di 60 km/jam, aku akan sampai sekitar jam 6.40. Tapi aku kemudian berpikir:"Solo adalah kota besar, aku nggak akan bisa nyetir di atas 60 km/jam dong secara rata-rata kalo di dalem kota Solo", trus, aku lumayan keburu-buru tuh... :D Aku nyetir sampe 100 km/jam waktu memungkinkan, hmm, lumayan berbahaya sih soale kan lagi senja dan ada banyak truk, bus, dan mobil2 lelet di jalan, ditambah lagi, jalan Solo - Sragen kan ga gitu lebar. Hmm, seperti perkiraan, di Solo kita gabisa bergerak cepat, pada kenyataannya malah mungkin nambah sekitar 20 km / 30 km dari perhitungan (aku nggak memperhitungkan jalanan 'di dalam kota', lumayan bikin bingung tuh). Tapi kemudian, untungnya aku sampe di Yogyakarta tepat waktu, jam 7 malem.... :D

Yak, itulah kesemua cerita Liburan Akhir-Tahun-ku.... :)

No comments:

Post a Comment